PHPMyAdmin merupakan aplikasi berbasis website yang di gunakan untuk mengelola database management sistem MYSQL dan MariaDB. PHPMyAdmin memiliki fitu yang sangat legkap, karena berbasis website kamu bisa menggunkan dan mengakses alamat URL PHPMyAdmin di mana saja.
Untuk dokumentasi membuat PHPMyAdmin bisa cek di website docker hub. Ada banyak referensi-referensi yang bisa kamu gunakan untuk menjalankan PHPMyAdmin di dalam docker compose.
Silahkan buat terlebih dahulu dengan naman docker-compose.yml
dan masukan script di bawah ini. Untuk script mysql dan phpmyadmin bisa langsung mengunjungi situs docker.
version: "3"
services:
db:
image: mysql:5.7
container_name: db
environment:
MYSQL_ROOT_PASSWORD: my_secret_password
MYSQL_DATABASE: app_db
MYSQL_USER: db_user
MYSQL_PASSWORD: db_user_pass
ports:
- "6033:3306"
volumes:
- dbdata:/var/lib/mysql
phpmyadmin:
image: phpmyadmin/phpmyadmin
container_name: pma
links:
- db
environment:
PMA_HOST: db
PMA_PORT: 3306
PMA_ARBITRARY: 1
restart: always
ports:
- 8081:80
volumes:
dbdata:
Untuk passwordnya my_secret_password
dengan user root
. Jika sudah mengcopy script di atas silahkan di save.
Jalankan scriptnya dengan menggunakan perintah berikut.
$ docker-compose up -d --build
Tunggu hingga prosesnya selesai, jika sudah silahkan masukan url di bawah ini ke dalam browser.
http://localhost:8081/